Senin, 06 Oktober 2014

Cetak Dalam (intaglio print)

Yakni seni cetak yang mana bagian torehan yang membentuk pola pada bidang cetak merupakan letak tinta / cat yang akan menghasilkan cetakan sesuai dengan polanya.
Cetak dalam/ dalam sketsa merupakan kebalikan dari cetak tinggi. Kalau cetak tinggi bagian yang membentuk gambar adalah bagian permukaan yang menonjol. Cetak dalam gambar dapat muncul dari bagian yang cekung (dalam).
Proses cetak dalam menggunakan klise/ alat cetak yang akan menghasilkan gambar adalah bagian yang menjeluk/ dalam.

Cara pembuatannya senagai berikut: 
  1. Siapkan tembaga/ seng atau plastik tebal, alat gores yang tajam, tinta, kuas, kain lap;
  2. Membuat gambar pada tembaga/ seng dengan cara digores;
  3. Tinta dioleskan pada bagian yang menjeluk/ dalam;
  4. Tinta yang menempel pada bagian datar dibersihkan;
  5. Kemudian kertas yang akan dicetak diletakkan pada permukaan klise. Kertas ini harus kertas yang mudah menyerap tinta.
  6. Selanjutnya ditindih dengan rata atau dipres dengan alat pres;
  7. Akhirnya kertas diangkat dan tampaklah gambar pada kertas.

gambar bagan/ mal cetak dalam             hasil cetakkan

9 komentar: